Printer EPOS Mati ini adalah kerusakan yang wajar, namanya printer murah pasti dipakai 1-2 tahun ada aja.
Alhamdulillah kemarin dapat kerjaan menemukan printer kasir EPOS mati total tidak bisa nyala. setelah di identifikasi sekian lama ternyata kerusakannya sepele……
Awalanya sih bingung kenapa ya printer murah 200rb an ini mati total? masaka mau bilang ke user langsung beli aja yang baru kan murah. karena permintaan user untuk perbaiki ya saya harus perbaiki.
Identifikasi awal untuk mencari masalah kerusakan printer ini saya cek pada adaptor. Saya cek adaptor ternyata ada tegangan outputnya 5v. Dari sini berarti bisa saya identifikasi bahwa power suplay atau tegangan kerja normal. lah terus yang rusak dimana?
Pengecekan berikutnya harus saya bongkar nih! setelah saya bongkar saya cek lah pada switching powernya. setelah saya cek pakai avo meter ternyata yang rusak switch powernya. alhamdulillah ketemu…..
ini penampakan yang rusak
Link belinya DISINI
Silahkan dicoba….
Artikel lainnya:
Cara install driver printer EPOS
Hasil Cetak printer EPOS pudar ini solusinya.